Tag: TEMANGGUNG
-
Ketela Bajingan, Kuliner Unik Khas Temanggung
Kata ‘Bajingan’ secara umum adalah kata dengan makna yang sangat kasar. Biasanya, kata ini digunakan untuk mengumpat. Namun di Kabupaten Temanggung, Jawa Tengah, Bajingan adalah kuliner khas dan unik yang rasanya sangat enak dengan tekstur halus dan rasa yang manis. Bahan dasar makanan dengan nama unik ini adalah singkong berkualitas yang dimasak dengan gula merah,…