Informasi Berita Terkini dan Terbaru Hari Ini

FOODTERPOPULER

Asal-usul Bakso Lezat yang Disukai Banyak Orang

Bakso adalah makanan yang sering kita jumpai dan menjadi makanan favorit di Indonesia. Beberapa campuran untuk membuat bakso seperti daging sapi. Yang disajikan dengan kuah kaldu yang panas dan dicampuri mie, bihun, toge, tahun dan ditaburi bawang goreng.

Bakso sangat mudah kita temui di seluruh Indonesia dari mulai gerobak pedagang kaki lima hingga restoran besar. Kelezatan bakso sudah tidak diragukan lagi yang sudah selevel dengan rendang, sate, atau nasi goreng.

Sejarah Bakso

Sejarah Bakso berasal dari cerita di masa Dinasti Ming (1368-1644), Tiongkok. Konon seseorang yang bernama Meng Bo ingin memasak daging empuk dan lembut untuk sang ibu. dan ia terinspirasi dari kue mochi, makanan yang dilahuskan akan membuat menjadi lembut. Meng Bo pun menumbuk daging dan membentuk bulatan-bulatan kecil yang dihidangkan bersama kaldu hangat. Zaman pun silih berganti, makanan ini diwariskan dari satu generasi ke generasi lain oleh bangsa Tiongkok.

Baca Juga:
Rutin Konsumsi Buah Melon, Ini Manfaat dan Kandungan Nutrisinya

Bakso Masuk ke Nusantara

Bakso masuk ke Nusantara melalui para pedagang Tiongkok. Terbukti dari penamaan ‘Bakso’ yang berasal dari kata ‘Bak-So’ dalam bahasa Hokkien yang artinya ‘Daging yang digiling’. Karena orang Nusantara sebagian besar muslim, maka bahan utama. melainkan daging sapi, kambing, ayam hingga kerbau.

bakso komplit (foto:kids.grid)

Variasi Bakso

Bergulirnya zaman bakso mengalami penyempurnaan dari segi komposisi dan bumbu. dari ratusan varian bakso di Indonesia ada beberapa menu yang sangat populer atau disukai, yakni:

– Bakso Urat
– Bakso Telur
– Bakso Ikan
– Bakso Udang
– Bakso Balungan
– Bakso Aci
– Bakso Tahu
– Bakso Kerikil, hingga
– Bakso Jumbo

Baca Juga:
VIRAL! Trend Mixue Ice Cream Tea Di Indonesia

Beberapa ikon kota juga muncu seperti:

– Bakso Malang
– Bakso Solo
– Bakso Wonogiti, hingga
– Bakso Karimunjawa

Semakin banyaknya peminat bakso, tak heran jenis bakso semakin banyak yang salah satunya adaalah bakso keju, bakso mercon, bakso gepeng, hingga bakso kepala sapi yang unik dan menguji adrenalin.

Ikuti:

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *